Thursday, July 5, 2012
Tingkatan-tingkatan kegalauan
11:17 AM | Diposkan oleh
Unknown
Tingkatan-tingkatan kegalauan:
1. Agak Sedikit Galau
Galau ditingkatan ini masih berada di tingkat paling dasar. Biasanya orang yang sedang berada di galau tingkat normal ini hanya bersikap seakan-akan sedang memikirkan sesuatu sambil bengong dengan pandangan yang kosong. Contoh: duduk diatas kasur sambil melihat ke luar jendela diwaktu hujan, sambil pasang earphone dan putar lagu galau seperti Adele–Someone Like You atau lagunya Afgan-Hanya Jadi Sahabatmu, dll
Galau ditingkatan ini masih berada di tingkat paling dasar. Biasanya orang yang sedang berada di galau tingkat normal ini hanya bersikap seakan-akan sedang memikirkan sesuatu sambil bengong dengan pandangan yang kosong. Contoh: duduk diatas kasur sambil melihat ke luar jendela diwaktu hujan, sambil pasang earphone dan putar lagu galau seperti Adele–Someone Like You atau lagunya Afgan-Hanya Jadi Sahabatmu, dll
2. Galau Sedikit Parah
Ciri-ciri yang mengidap galau sedikit parah, sedikit-sedikit ganti status BBM, Facebook dan Twitter. Contoh:
* Ganti status waktu lagi dengerin lagu galau
“#nowplaying (lagunya) jadi keinget kenangan masa lalu”.
* Ganti status waktu lagi duduk di sofa ruang tamu jadi inget perndah duduk sama mantan disitu
“dulu dia duduk disini sama aku..”.
Ciri-ciri yang mengidap galau sedikit parah, sedikit-sedikit ganti status BBM, Facebook dan Twitter. Contoh:
* Ganti status waktu lagi dengerin lagu galau
“#nowplaying (lagunya) jadi keinget kenangan masa lalu”.
* Ganti status waktu lagi duduk di sofa ruang tamu jadi inget perndah duduk sama mantan disitu
“dulu dia duduk disini sama aku..”.
3. Galau Agak Parah
Ciri-ciri yang mengidap galau agak parah ini tiba-tiba pasang status atau tweet seperti ini:
“Sumpah gue nggak bakalan ngetweet lagi sampe gue lupain elo! EXIT”.
Tapi 5 menit kemudian, bahkan ga sampai 5 menit udah ganti status dan ngetwit:
“gak bisa.. gak bisa.. inget kamu lagi..”
Ciri-ciri yang mengidap galau agak parah ini tiba-tiba pasang status atau tweet seperti ini:
“Sumpah gue nggak bakalan ngetweet lagi sampe gue lupain elo! EXIT”.
Tapi 5 menit kemudian, bahkan ga sampai 5 menit udah ganti status dan ngetwit:
“gak bisa.. gak bisa.. inget kamu lagi..”
4. Galau Akut
Galau
tingkat ini yang paling bahaya. Bisa-bisa karena kegalauannya ini,
seseorang bisa jadi stress bahkan gila sampai-sampai ingin gantung diri
di monas seperti Anas Urbaningrum.
Atau sampai pasang status dan
tweet “Lebih baik aku mati saja kalau kau tidak bisa bersamaku, paling
tidak temanilah aku malam ini”.
Kalau kamu sedang berada di tingkatan galau ini, segeralah berendam atau bershower.
Label:
Info Unik,
Pengetahuan
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
100 Artikel Terbaru
Buku Tamu
Facebook Page
Total Page Views
Popular Post
-
Untuk teman yang suka desain kaos, sekarang gak perlu ribet lagi. Ada aplikasi untuk komputer kamu yang fungsinya untuk menbuat design ka...
-
Ditahun 2013 ini nampaknya perkembangan Line di Indonesia lumayan bersaing, khusus di Play Store posisinya selalu di lima besar, kalau ...
-
Ada teman saya yang tanya. Begini percakapannya: Temen : "Bro, cara mengganti password hp gimana sih ?" (sambil nunjukin hp...
-
Mungkin selama ini jika agan ngetik huruf arab pada HP Samsung Galaxy Young S5360 akan seperti ini. Begitu juga dengan saya gan...
-
Untuk yang berminat untuk download, langsung saja saya jelaskan, ada apa aja sih Game dan Aplikasi yang tersedia ? Yuk kita kupas tuntas.....
0 komentar:
Post a Comment
Terima kasih atas komentar anda.