Tuesday, August 28, 2012
Software kompresi (baik untuk membuka atau membuat file zip, rar, 7z dll) sudah menjadi “sofware wajib” bagi hampir semua pengguna komputer. Biasanya yang terpasang di komputer adalah WinZip atau WinRar (yang merupakan software berbayar, meski ada versi gratis tapi dengan “nag screen”) atau 7Zip (gratis dan opensource). Alternatif software gratis lain yang tergolong baru tetapi cukup bagus adalah HaoZip.


Seperti namanya yang menggunakan kata Hao, mungkin sebagian kita sudah menebak dari mana software ini. HaoZip merupakan software kompresi buatan programmer China. Software ini sangat bagus. Bagi yang mencari alternatif Winzip, Winrar atau 7Zip mungkin Haozip merupakan program yang tepat.

Beberapa fitur atau kelebihan HaoZip antara lain:
  • Merupakan software gratis tanpa limitasi atau pembatasan baik untuk pengguna atau bahkan perusahaan
  • Teknologi kompresi yang baru dengan tingkat kompresi yang tinggi
  • Faster Intelligent Compression dengan kemampuan kompresi 30-40% lebih tinggi dari softwre standard
  • Mendukung de-kompresi sebanyak 49 format (seperti RAR, ISO, UDF, ISZ, ACE, UUE, CAB, BZIP2, ARJ, JAR, LZH, RPM, Z, LZMA, NSIS, CHM, DMG, HFS, WIM, DEB, MSI, CPIO, XAR dll), serta terintegrasi kemampuan membuat kompresi populer seprti ZIP, 7Z dan TAR
  • Tampilan dengan berbagai skin yang menarik selain juga bisa menggunakan tampilan bawaan sistem operasi
  • Mendukung penuh drag dan drop dengan mouse serta integrasi dengan klik kanan menu
  • Kompatibel dengan Winzip/Winrar/7zip serta software sejenis lainnya
  • Menddukung teknology Multithreading, sehingga proses akan lebih cepat untuk CPU dengan banyak core.
  • Fungsi tambahan semisal untuk memperbaiki file zip yang rusak, konversi banyak gambar sekaligus, check MD5, Image Viewer
Jika anda pengguna Winrar atau Winzip (selalu menampilkan pemberitahuan agar membeli versi berbayar), anda perlu beralih ke 7zip atau Haozip. Karena keduanya adalah Free / Gratis.

Untuk mendownload Haozip, klik DISINI

Untuk mendownload 7zip, klik DISINI

1 komentar:

Anonymous said...

Ubuntu also got the new version of the Ubuntu One syncing service, which can now automatically store the music you bought on
the Music Store and let you stream it anywhere and on any device.
Younger children can enjoy coloring in the Kid's Corner. ID=3431 Get tired of filling in those pesky online forms.
My web page :: programs that open rar files

Post a Comment

Terima kasih atas komentar anda.

100 Artikel Terbaru


Buku Tamu

Facebook Page

Total Page Views

Popular Post